Sabtu, 07 November 2009

Catatan komunitas pemerhati Pendidikan


Komunitas Pemerhati Pendidikan adalah komunitas yang anggotanya terdiri: Mahasiswa yang menggeluti ilmu-ilmu Pendidikan, Guru, dosen, dan atau para peraktisi pendidikan lainnya. Komunitas ini adalah orang-orang yang memiliki komitmen, minat dan motivasi yang besar untuk memajukan, meningkatkan, mengembangkan, mengkaji atau mempelajarai dengan tujuan menghasilkan kualitas pendidikan. Hasil kajian dan bacaan diharapkan secara bersama untuk mempublikasikan informasi tentang hasil temuan, permasalahan, dan hal-hal lain yang berkaitan dengan pendidikan. lebih jauh dari itu komunitas pemerhati Pendidikan diharapkan memperdalam penetahuan, pemahaman, dan kemampuan mengaplikasin ilmu-ilmu pendidikan dilapangan. Dan juga komunitas ini diharapkan ikut serta secara aktif membantu memecahkan masalah-masalah pendidikan yang dihadapi para praktisi pendidikan di lapangan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar